R3HAB Dan Jack U Panaskan Panggung Garuda Land DWP 2015
Djakarta Warehouse Project 2015 yang
digelar selama dua hari11 – 12 Desember 2015 sukses mengguncang Jakarta. Acara yang digadang-gadang sebagai festival elektronik dance musik
terbesar di Asia Tenggara ini menghadirkan DJ (Disk Jockey) ternama dunia yang
sudah tidak asing ditelinga pecinta musik elektronik.
Di panggung utama Djakarta Warehouse Project 2015, menghadirkan DJ ternama yang bikin panas panggung Garuda Land. DJ yang bikin panas para pengunjung yang memadati panggung Garuda Land adalah R3HAB dan Jack U. Fadil EL Ghoul alias DJ R3HAB yang berasal dari Belanda ini sukses menghibur puluhan ribu penonton yang memadati arena JIExpo Kemayoran.
Selain DJ R3HAB yang bikin penonton panas, ada juga Jack U yang membuat penonton yang memadati panggung Garuda Land ikut menari mengikuti irama yang dimainkan Jack U diatas panggung. Jack U yang merupakan dou DJ asal Amerika Serikat yaitu Skrillex dan Diplo membuat puluhan ribu penonton histeris dengan beat-beat yang menghentak yang dimainkan oleh dou DJ ternama ini. (Angga W/geDoor)
Di panggung utama Djakarta Warehouse Project 2015, menghadirkan DJ ternama yang bikin panas panggung Garuda Land. DJ yang bikin panas para pengunjung yang memadati panggung Garuda Land adalah R3HAB dan Jack U. Fadil EL Ghoul alias DJ R3HAB yang berasal dari Belanda ini sukses menghibur puluhan ribu penonton yang memadati arena JIExpo Kemayoran.
Selain DJ R3HAB yang bikin penonton panas, ada juga Jack U yang membuat penonton yang memadati panggung Garuda Land ikut menari mengikuti irama yang dimainkan Jack U diatas panggung. Jack U yang merupakan dou DJ asal Amerika Serikat yaitu Skrillex dan Diplo membuat puluhan ribu penonton histeris dengan beat-beat yang menghentak yang dimainkan oleh dou DJ ternama ini. (Angga W/geDoor)
14 Desember 2015 - 11:09:33 WIB
Foto : Angga W.
Dibaca : 3131